penganan khas timur tengah nan lezat



Roti Maryam di indonesia biasa di kenal dengan nama: Canai  ,Cane,  Konde

Roti MARYAM merupakan khas negara Timur Tengah. Bentuk Roti Maryam seperti Roti CANE hanya lebih Tebal dan berbentuk Bulat. Namun di Indonesia kedua Roti tersebut dianggap SAMA.. Karena terbuat dari Tepung, Air dan Mentega membuat Roti terasa lembut dilidah walau terlihat Tebal.

Di Arab Roti Maryam dinikmati bersama dengan Gule Kambing yang Kental sehingga menmbah Selera bagi yang menikmatinya.. Dalam perkembangannya di Indonesia Roti Cane ini mulai berinovasi dengan aneka Topping atau Rasa saat penyajian.

0 komentar: